Detail Cantuman
Text
Percepatan rezeki dalam 40 hari dengan otak kanan
Kita harus mencontoh Nabi juga para sahabatnya yang merupakan orang-orang kaya, meski mereka kaya, mereka hidup secara sederhana dan kekayaan mereka banyak digunakan untuk kepentingan umat, semisal untuk sedekah. Di buku ini juga diberikan beberapa tokoh yang sukses dengan hartanya dan banyak beramal, diantara tokohnya adalah Ahmad Dahlan, selain kaya beliau juga memiliki sekolah yang tentu banyak manfaatnya bagi umat. Lihat, orang kaya yang beriman pasti memberikan manfaat bagi banyak orang, nah sekarang apakah anda mau jadi orang miskin atau orang kaya :mrgreen:, ingat kalau sudah kaya jangan lupa banyak beramal supaya tambah kaya dan barokah
Ketersediaan
EB0775 | 153.9 IPP p | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
BS24-0088 | 153.9 IPP p | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
153.9 IPP p
|
Penerbit | Elex Media Komputindo : Jakarta., 2011 |
Deskripsi Fisik |
140 hlm. : ilus. ; 24 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-27-9329-1
|
Klasifikasi |
153.9
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet. 6
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
ditulis oleh, Ippho Santosa, Khalifah & Andalus ; editor, EnterTrend
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain