Image of Mulai dari hati : menjaga yang bening memperbaiki yang berkarat

Text

Mulai dari hati : menjaga yang bening memperbaiki yang berkarat



Hati adalah penentu perbuatan, ke mana kaki kita akan pergi, untuk apa tangan kita berbuat, kepada apa mata kita melihat, suara apa yang telinga kita dengarkan, bahkan hal apa yang kita pikirkan, akan bergantung pada sejauh mana kesehatan hati kita. Buku ini mengajak kita untuk lebih mengenal dan menjaga isi hati kita agar tetap baik dan bersih. Diulas dengan bahasa yang ringan dan sederhana, buku ini mengulas tuntas permasalahan seputar hati, dan menekankan pentingnya hati sebagai pusat segala kehendak, pusat kebaikan, dan pusat kebahagiaan. Jika menjadi bahagia adalah tujuan hidup kita, maka bergegaslah mengejar kebahagiaan itu. Mulailah dengan memerhatikan hati kita karena kunci kebahagiaan itu ada di sana. Menjaga hati yang bening, memperbaiki hati yang berkarat.


Ketersediaan

EB0799153.8 RIK mPerpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa (ebook)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
153.8 RIK m
Penerbit Elex Media Komputindo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
176 halaman ; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-04-8635-2
Klasifikasi
153.8
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya