Detail Cantuman
Text
Menghadirkan Allah (Kembali) Di Hati
DIA yang mengerti isi hatimu, bukan si dia, DIA yang mengerti maumu, bukan mereka, dan DIA yang membuat segalanya menjadi mudah untukmu, bukan karena kemampuanmu belaka.
Rasulullah bersabda, bahwa Allah berfirman kepada Nabi Dawud, "Wahai manusia yang esok hari apabila diseru manusia lainnya, kalian akan menyambutnya, dan yang jika diseru oleh Yang Mahabesar (Allah) kalian akan berpaling, ketahuilah. Jika kau meminta, Aku yang memberi. Jika kau berdoa, Aku yang mengabulkan. Jika kau berserah diri, Aaku yang menyembuhkan. Jika kau sakit, Aku yang menyembuhkan. Jika kau berserah diri, Aku memberimu rezeki. Jika kau datang kepada-Ku, Aku menerimamu. Dan jika kau mohon ampun, Aku akan mengampunimu. Aku Maha Penerima Tobat dan Pengasih." (-Tirmidzi dan Al-Hakim)
Ketersediaan
P05547 | 297.31 HAM m | Perpustakaan SDIT Al-Fityan School Gowa (297.31) | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
Nonfiksi
|
---|---|
No. Panggil |
297.31 HAM m
|
Penerbit | Magenta Media : Depok., 2018 |
Deskripsi Fisik |
iv+124 hlm; 21 X 14 Cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-6744-19-7
|
Klasifikasi |
297.31
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet. 1
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain