Image of Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Untuk SMP/MTs Kelas VII

Text

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Untuk SMP/MTs Kelas VII



Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan dirancang
berbasis aktivitas terkait dengan sejumlah tema kewarganegaraan yang
diharapkan dapat mendorong siswa menjadi warga negara yang baik melalui
kepedulian terhadap permasalahan dan tantangan yang dihadapi masyarakat
sekitarnya. Kepedulian tersebut ditunjukkan dalam bentuk partisipasi aktif
dalam pengembangan komunitas yang terkait dengan diri siswa. Kompetensi
yang dihasilkan tidak lagi terbatas pada kajian pengetahuan dan keterampilan
penyajian hasil dalam bentuk karya tulis, tetapi lebih ditekankan kepada
pembentukan sikap dan tindakan nyata yang mampu dilakukan oleh tiap
siswa. Dengan demikian akan terbentuk sikap cinta dan bangga sebagai
bangsa Indonesia.
Buku ini menjabarkan


Ketersediaan

EB0007323.6 KEM pPerpustakaan SMPIT Al-Fityan School GowaTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
323.6 KEM p
Penerbit Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 188 hlm. : ilus. ; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-282-961-4
Klasifikasi
323.6
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cetakan Ke-3, 2016 (Edisi Revisi)
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya