Image of Seni Budaya Untuk SMP/MTs Kelas IX

Text

Seni Budaya Untuk SMP/MTs Kelas IX



Seni Budaya untuk Kelas IX SMP/MTs yang disajikan dalam buku ini juga
tunduk pada ketentuan tersebut. Seni Budaya bukan aktivitas dan materi
pembelajaran yang dirancang hanya untuk mengasah kompetensi keterampilan
siswa sebagaimana dirumuskan selama ini. Seni Budaya harus mencakup
aktivitas dan materi pembelajaran yang memberikan kompetensi pengetahuan
tentang karya seni budaya dan kompetensi sikap yang terkait dengan seni
budaya. Seni Budaya dalam Kurikulum 2013 dirumuskan untuk mencakup
sekaligus studi karya seni budaya untuk mengasah kompetensi pengetahuan,
baik dari karya maupun nilai yang terkandung di dalamnya, praktik berkarya
seni budaya untuk mengasah kompetensi keterampilan, dan pembentukan
sikap apresiasi terhadap seni budaya sebagai hasil akhir dari studi dan praktik
karya seni budaya


Ketersediaan

EB0070306.4 KEM sPerpustakaan SMPIT Al-Fityan School GowaTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
306.4 KEM s
Penerbit Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 318 hlm. : ilus. ; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-282-338-4
Klasifikasi
306.4
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cetakan Ke-2, 2018 (Edisi Revisi)
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya