Image of Cakap Berkomunikasi dalam Bahasa Indonesia untuk SMP Kelas VII

Text

Cakap Berkomunikasi dalam Bahasa Indonesia untuk SMP Kelas VII



Bahasa Indonesia telah banyak mengubah hidup seseorang. Kamu dapat mempunyai
banyak teman dari berbagai suku bangsa, dapat menikmati berbagai kebudayaan dan
kesenian, dapat menimba ilmu pengetahuan di berbagai tempat dan dari berbagai media.
Kamu pun dapat mengekspresikan ide, gagasan, dan jalinan pikiran kepada banyak orang
dengan bentuk yang berbeda-beda.
Dekatilah dan pelajarilah bahasa Indonesia secara baik dan sungguh-sungguh. Kamu
akan banyak mendapatkan keuntungan. Kamu akan dapat bergaul dengan teman dari
berbagai daerah tanpa sungkan dan tanpa kesulitan berkomunikasi. Kamu pun dapat
mengembangkan wawasan. Semua itu tentu akan membawamu menjadi siswa yang cerdas,
berwawasan luas, mampu bergaul dengan luwes.
Buku inilah jembatan menuju harapan dan cita-citamu. Buku ini akan membantumu
merealisasikan cita-cita yang telah kamu tetapkan. Kamu layak untuk dikatakan sebagai
siswa yang cerdas dan terampil. Cerdas memahami perubahan setiap peristiwa yang
terjadi di sekitarmu. Terampil dalam menggunakan empat keterampilan berbahasa, yaitu
menyimak, berbicara, membaca, dan menulis.


Ketersediaan

EB0332410 ERW cPerpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa (ebook)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
410 ERW c
Penerbit Pusat Perbukuan Depatemen Pendidikan Nasional : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
vii, 162 hlm. : ilus. ; 25 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-095-342-0
Klasifikasi
410
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya