Image of Generasi Cyber Teknologi Informasi dan Komunikasi Untuk SMP/MTs kelas VIII

Text

Generasi Cyber Teknologi Informasi dan Komunikasi Untuk SMP/MTs kelas VIII



Kemajuan bangsa Indonesia hanya dapat dicapai melalui penataan pendidikan
yang baik. Upaya peningkatan mutu pendidikan diharapkan dapat menaikkan
harkat dan martabat manusia Indonesia. Untuk mencapainya, pembaruan
pendidikan di Indonesia perlu dilakukan secara terus-menerus sehingga dapat
menciptakan dunia pendidikan yang adaptif terhadap perubahan zaman.
Sebagai upaya untuk meningkatkan mutu pendidikan, pemerintah mengambil
kebijakan dengan memberlakukan kurikulum yang meliputi aspek-aspek
moral, akhlak, budi pekerti, perilaku, pengetahuan, kesehatan, keterampilan,
dan seni. Pengembangan aspek-aspek tersebut bermuara pada peningkatan
dan pengembangan kecakapan hidup yang diwujudkan melalui pencapaian
kompetensi peserta didik untuk bertahan hidup, menyesuaikan diri, dan berhasil di
masa datang. Dengan demikian, peserta didik memiliki ketangguhan, kemandirian,
dan jati diri yang dikembangkan melalui pembelajaran maupun pelatihan yang
dilakukan secara bertahap dan berkesinambungan. Oleh karena itu, diperlukan
penyempurnaan kurikulum sekolah dan madrasah yang berbasis pada kompetensi
peserta didik.


Ketersediaan

EB0338004 DED gPerpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa (ebook)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
004 DED g
Penerbit Pusat Perbukuan Depatemen Pendidikan Nasional : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 176 hlm.: ilus.; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-095-201-0
Klasifikasi
004
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya